Update (bedasarkan modul baru, 10 November 2014) :
Untuk menambah level dukungan hanya bisa dilakukan dengan cara :
Pertama : mengirimkan dukungan ke teman secara random, bagian ini muncul di halaman utama (wall klub), maksimal 3 orang dan minimal 2 orang dan biasanya akan keluar secara acak setiap 3 atau 4 jam sekali.
Setiap mengirimkan sekali dukungan kita akan mendapatkan +10 poin dukungan.
Kedua : memposting hasil pertandingan dari tim kita, jika menang kita akan mendapatkan +4 poin, dan jika kalah kita mendapatkan +2 poin.
Untuk sementara hanya ini saja cara untuk meningkatkan level dukungan, namun ada kemungkinan kedepannya akan ada sistem baru yang lebih menarik, mari kita tunggu update selanjutnya.
Untuk menambah level dukungan hanya bisa dilakukan dengan cara :
Pertama : mengirimkan dukungan ke teman secara random, bagian ini muncul di halaman utama (wall klub), maksimal 3 orang dan minimal 2 orang dan biasanya akan keluar secara acak setiap 3 atau 4 jam sekali.
Setiap mengirimkan sekali dukungan kita akan mendapatkan +10 poin dukungan.
Kedua : memposting hasil pertandingan dari tim kita, jika menang kita akan mendapatkan +4 poin, dan jika kalah kita mendapatkan +2 poin.
Untuk sementara hanya ini saja cara untuk meningkatkan level dukungan, namun ada kemungkinan kedepannya akan ada sistem baru yang lebih menarik, mari kita tunggu update selanjutnya.
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Jika sebelumnya kita telah membahas faktor-faktor yang mempengaruhi kalah menang dalam liga ultras maka kali ini saya akan mencoba menjelaskan bagaimana caranya agar level dukungan kita meningkat dengan cepat.
Sebelumnya mungkin perlu saya jelaskan sedikit mengenai apa itu tingkatan pendukung. Tingkatan pendukung disini adalah level kita sebagai supporter (seperti yang terlihat pada gambar di atas). Tingkatan pendukung akan berpengaruh terhadap jumlah bonus harian yang akan kita peroleh ketika login ke game serta mempengaruhi jumlah maksimal uang yang bisa kita pertaruhkan saat bertaruh dalam sebuah pertandingan.
Sehingga sangat penting untuk meningkatkan level Tingkatan pendukung ini. Nah bray, maka dari itu pada kesempatan yang berbahagia ini saya akan menjelaskan secara singkat bagaimana cara agar kita bisa cepat naik level.
- Berikan dukungan semaksimal mungkin kepada klub.Nah bray, kita mulai dengan point yang pertama. Ini adalah cara yang paling ampuh untuk cepat naik level, yaitu dengan memberikan dukungan kepada tim kita yang akan bertanding dengan membeli tiket pertandingan (usahakan yang 500/vip), dan pasanglah spanduk atau banner yang banyak dan mahal.Untuk bagian pemasangan spanduk ini ada hal yang sangat penting untuk kita perhatikan, yaitu usahakan pasang saat ada promo "2X pengaruh" karena bendera dukungan kita dan exp dukungan kitapun akan dilipat gandakan. Sehingga otomatis akan mempercepat kenaikan level tingkatan kita.
- Berteman yang banyak dengan pemain lainnya"Banyak teman banyak Rejeki"Mungkin itulah slogan yang paling tepat bray, kenapa saya katakan begitu ?Karena dengan adanya teman kita akan bisa mendapatkan keuntungan yang bisa meningkatkan exp dukungan kita.Caranya adalah cukup dengan mengirimkan dukungan terlebih dahulu kepada teman kita itu dan berharap mereka mengirim balik.Cukup dengan membuka profil teman kita itu, lalu pilih Dukung (yang saya kotak merah), dan pastikan kalian menggunakannya secara maksimal yaitu mengirimkan kepada 5 orang sahabar karib yang kalian sayangi dan cintai. (#nyariemberlalumuntah)Jika telah mengirimkan Dukungan, maka bersabarlah dan tunggu dukungan yang dikirimkan oleh sahabat kalian kembali, silahkan cek pada bagian yang sama dengan tempat membuat spanduk. Di sana akan muncul bagian dukungan teman seperti pada gambar dibawah ini.Oke, itu saja yang bisa saya jabarkan, tapi yang paling penting sebenarnya adalah kita butuh duit, duit bray duiiiitttt.Nah untuk mencari duit yang banyak kita akan peroleh terutama dari taruhan. Taruhan pun ada trik-triknya bray, nanti akan saya jelaskan pada Tips dan trik taruhan yang aman dan nyaman.di tunggu saja ya bray.See you at next article bray.
0 komentar:
Posting Komentar